Surat Kuasa ~ Pada beberapa contoh sebelumnya telah saya sampaikan beberapa contoh surat kuasa beserta pengertiannya. Pada kesempatan kali ini akan saya ketengahkan contoh surat kuasa khusus untuk mewakilkan pengambilan ijazah. Untuk melihat contoh surat kuasa yang lain dapat anda lihat di link di bawah ini :
Jika anda adalah seorang siswa atau mahasiswa yang telah lulus dan akan mengambil ijazah beserta surat tanda kelulusan beserta transkrip nilai sementara anda memiliki halangan seperti sakit atau anda telah bekerja di tempat yang jauh dari sekolah anda, maka anda bisa mewakilkan pengambilan ijazah kepada orang lain yang dapat anda percaya. Surat kuasa pengambilan ijazah sendiri sebenarnya termasuk kedalam surat kuasa umum sehingga tidak memerlukan materai. Cukup tanda tangan dari pihak pemberi kuasa dan penerima kuasa.
sman1pare.sch.id
Untuk mempermudah anda dalam memahami contoh surat kuasa pengambilan ijazah, berikut akan saya berikan contoh - contoh surat kuasa pengambilan ijazah diantaranya :
Contoh Surat Kuasa Pengambilan Ijazah Format 1
SURAT KUASA
Yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : Nasiradina
NIS : 32432434
Kelas : XII -IIA 7
Memberikan kuasa penuh kepada :
Nama : Sayangku Cintaku
NIS : 21312323
Kelas : XII -IIA 7
Guna mengurus pengambilan Ijazah dan transkrip nilai ujian nasional . segala akibat yang terjadi dari pemberian kuasa ini akan menjadi tanggung jawab saya sepenuhnya.
Demikianlah Surat Kuasa ini saya buat untuk dipergunakan sebagaimana semestinya.
Jakarta, 12 Januari 2011
Yang Memberikan Kuasa Yang Diberi Kuasa
Sayangku Cintaku Nasiradina
========================================================
Contoh Surat Kuasa Pengambilan Ijazah Format 2
SURAT KUASA
Saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama lengkap : Nurahmadani
Nomor Induk Siswa (NIS) : 234234
Kelas : XII -IPS 7
Dengan ini saya memberikan kuasa kepada :
Nama lengkap : Jamingunais
Nomor Induk Siswa (NIS) : 23423434
Kelas : XII -IPS 7
Untuk mengurus pengmbilan ijazah h dan transkrip nilai. Apabila dikemudian hari terjadi kesalahan atau hal - hal lain yang berkaitan dengan pemberian kuasa ini , akan menjadi tanggung jawab saya sepenuhnya.
Demikian Surat Kuasa ini saya buat untuk bisa dipergunakan sebagaimana semestinya.
Cilacap , 24 Juni 2013
Yang Memberikan Kuasa Yang Diberi Kuasa
Nurahmadani
Jamingunais
===============================================================
Contoh Surat Kuasa Pengambilan Ijazah Format 3
SURAT KUASA
Yang bertanda tangan di bawah ini saya:Nama : Nafisa Indah pertiwiKelas : XII - IPA 6
NIS : 9384783
Alamat : Kawunganten Cilacap
Selanjutnya disebut sebagai PIHAK KE-1, memberikan KUASA PENUH kepada :
Nama Lengkap : Nusa Dua SelaluKelas : XI-IPS 9Telepon : 087898765555Alamat : Sampang Cilacap
Untuk selanjutnya disebut sebagai PIHAK KE-2
untuk mengurus pengambilan IJAZAH milik PIHAK KE-1, beserta kelengkapan tanda kelulusan lainnya dari Sekolah Menengah Atas Negeri 2 Cilacap. Hal - hal yang menjadi akibat dari pelimpahan kekuasaan ini akan ditanggung sepenuhnya oleh pihak ke-1.
Demikian surat kuasa ini kami buat dengan sebenar-benarnya tanpa ada paksaan dari pihak manapun dan untuk dipergunakan sebagaimana mest
Cilacap, 16 September 2011Pihak Kedua Pihak Pertama
Nusa DUa Selalu Nafisa Indah pertiwi
Demikanlah contoh surat kuasa pengambilan ijazah. Semoga bermanfaat.
Jika anda adalah seorang siswa atau mahasiswa yang telah lulus dan akan mengambil ijazah beserta surat tanda kelulusan beserta transkrip nilai sementara anda memiliki halangan seperti sakit atau anda telah bekerja di tempat yang jauh dari sekolah anda, maka anda bisa mewakilkan pengambilan ijazah kepada orang lain yang dapat anda percaya. Surat kuasa pengambilan ijazah sendiri sebenarnya termasuk kedalam surat kuasa umum sehingga tidak memerlukan materai. Cukup tanda tangan dari pihak pemberi kuasa dan penerima kuasa.
sman1pare.sch.id
Untuk mempermudah anda dalam memahami contoh surat kuasa pengambilan ijazah, berikut akan saya berikan contoh - contoh surat kuasa pengambilan ijazah diantaranya :
Contoh Surat Kuasa Pengambilan Ijazah Format 1
SURAT KUASA
Yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : Nasiradina
NIS : 32432434
Kelas : XII -IIA 7
Memberikan kuasa penuh kepada :
Nama : Sayangku Cintaku
NIS : 21312323
Kelas : XII -IIA 7
Guna mengurus pengambilan Ijazah dan transkrip nilai ujian nasional . segala akibat yang terjadi dari pemberian kuasa ini akan menjadi tanggung jawab saya sepenuhnya.
Demikianlah Surat Kuasa ini saya buat untuk dipergunakan sebagaimana semestinya.
Jakarta, 12 Januari 2011
Yang Memberikan Kuasa Yang Diberi Kuasa
Sayangku Cintaku Nasiradina
========================================================
Contoh Surat Kuasa Pengambilan Ijazah Format 2
SURAT KUASA
Saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama lengkap : Nurahmadani
Nomor Induk Siswa (NIS) : 234234
Kelas : XII -IPS 7
Dengan ini saya memberikan kuasa kepada :
Nama lengkap : Jamingunais
Nomor Induk Siswa (NIS) : 23423434
Kelas : XII -IPS 7
Untuk mengurus pengmbilan ijazah h dan transkrip nilai. Apabila dikemudian hari terjadi kesalahan atau hal - hal lain yang berkaitan dengan pemberian kuasa ini , akan menjadi tanggung jawab saya sepenuhnya.
Demikian Surat Kuasa ini saya buat untuk bisa dipergunakan sebagaimana semestinya.
Cilacap , 24 Juni 2013
Yang Memberikan Kuasa Yang Diberi Kuasa
Nurahmadani
Jamingunais
===============================================================
Contoh Surat Kuasa Pengambilan Ijazah Format 3
SURAT KUASA
Yang bertanda tangan di bawah ini saya:Nama : Nafisa Indah pertiwiKelas : XII - IPA 6
NIS : 9384783
Alamat : Kawunganten Cilacap
Selanjutnya disebut sebagai PIHAK KE-1, memberikan KUASA PENUH kepada :
Nama Lengkap : Nusa Dua SelaluKelas : XI-IPS 9Telepon : 087898765555Alamat : Sampang Cilacap
Untuk selanjutnya disebut sebagai PIHAK KE-2
untuk mengurus pengambilan IJAZAH milik PIHAK KE-1, beserta kelengkapan tanda kelulusan lainnya dari Sekolah Menengah Atas Negeri 2 Cilacap. Hal - hal yang menjadi akibat dari pelimpahan kekuasaan ini akan ditanggung sepenuhnya oleh pihak ke-1.
Demikian surat kuasa ini kami buat dengan sebenar-benarnya tanpa ada paksaan dari pihak manapun dan untuk dipergunakan sebagaimana mest
Cilacap, 16 September 2011Pihak Kedua Pihak Pertama
Nusa DUa Selalu Nafisa Indah pertiwi
Demikanlah contoh surat kuasa pengambilan ijazah. Semoga bermanfaat.