Kumpulan Contoh Makalah beserta Teknik membuat Makalah Dengan Cepat

00.09
Contoh Makalah - Sebenarnya ada beberapa hal yang mesti di perhatikan ketika kita membuat atau menyusun makalah. banyak sekali materi sekarang mah tinggal kita kunjungi mbah google segudang materi ada disana, Sebenarnya admin cuman sedikit memudahkan anda semuanya dan membantu anda dengan menyajikan secara lebih detail bagaimana mudahnya menyusun makalah secara baik dan benar dengan berpedoman pada kerangka makalah yang meskipun bisa berbeda-beda antara institusi tempat dimana anda belajar yang satu dengan yang lainnya, tapi inilah kerangka,  Contoh Makalah Bahasa Indonesia, format atau susunan makalah yang umum digunakan untuk makalah dengan bahasa Indonesia,

http://www.surat-surat.com/2016/06/kumpulan-contoh-makalah-beserta-teknik.htm

Poin satu yang harus anda lakukan adalah dengan cara membuat kerangka makalah, nih spt dibawah ini :
Kerangka makalah yang baik dan benar terdiri dari:
  1. Cover
  2. Daftar Isi
  3. Kata Pengantar
  4. Bab I Pendahuluan
  5. Bab II Pembahasan
  6. Bab III Penutup
  7. Daftar Pustaka
  8. Lampiran

Contoh Cover Makalah

Untuk membuat cover atau jilid makalah, biasanya kita isi dengan beberapa keterangan yang meliputi nama siswa/siswi/kelompok yang membuat makalah, judul makalah, nama dosen/guru, logo universitas/sekolah, serta nomor mahasiswa/absen. Beikut ini Contoh Cover Makalah:
Gambar 

Contoh Daftar Isi Makalah

Daftar isi dalam sebuah makalah sangat berperan penting karena memudahkan pembacan mengetahui apa saja materi yang akan di sajikan dalam makalah itu. Sudah menjadi hal biasa susunannya meliputi  Judul dan nomor halaman setiap uraian yang ada di makalah ditulis dan disusun dengan rapi. Berikut ini contoh halaman Daftar Isi yang lengkap, baik dan benar. 
Berikut Contoh Gambarnya

Contoh Pendahuluan Makalah

Dalam Pendahuluan Makalah kita harus menuliskan sesuai dengan kerangkanya yaitu terdiri dari:
  1. Latar Belakang
  2. Rumusan Masalah
  3. Tujuan
  4. Manfaat
Berikut ini lebih jelas tentang Contoh Pendahuluan Makalah:

Contoh Pembahasan Makalah

Inti dari sebuah makalah adalah isi atau pembahasan yang   merupakan isi dari sebuah makalah yang akan disajikan. jangan lupa Referensi dan sumber yang terkait dengan penelitian dalam makalah harus dicantumkan lebih baik pake pooter/pote note. Dalam Pembahasan Makalah inilah semua materi tinjuan pustaka, hasil penelitian berupa wawancara, observasi lapangan, kegiatan eksperimen laboratorium dan lain-lain ditulis secara detail untuk menjawab point-point penting yang dirumuskan dalam rumusan masalah pada Bab I makalah. Untuk Contoh Pembahasan Makalah ini anda bisa lihat pada setiap contoh makalah yang ada di sini.

Contoh Penutup Makalah

Penutup Makalah sudah menjadi hal yang baku dengan ucapan penup biasa dengan menarik sebuah kesimpulan dalam sebuah makalah biar orang yang baca lebih faham, biasa nya kesimpulan kerangkanya spt dibawah ini : 
1. Kesimpulan; yaitu kesimpulan atau hal apa yang menjadi pemecah masalah dalam makalah.
2. Saran; memberikan beberapa saran tentang hal yang berhubungan dengan isi makalah.
Berikut ini Contoh Penutup Makalah pada Bab III:
Demikianlah Cara penulisan sebuah Contoh makalah, mudah-mudahan bermanfaat dan sedikitnya bisa membantu anda semuanya untuk bisa menyusun dengan tidak kopas, hasil pemikiran sendiri yang nantinya kita tidak dibiasakan untuk mencopas milik orang lain, Terimakasih